All posts by Yunita Intan

  • Seleksi CPNS Akan Dikembalikan Ke Daerah

    Pemerintah pusat bakal menyerahkan proses seleksi CPNS ke daerah lagi. Selain faktor anggaran, pertimbangan lainnya karena Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN&RB) bukanlah...

  • CPNS DKI 2013 – Lowongan CPNS Masih Terbuka

    Hingga saat ini, masih banyak Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) dan Unit Kerja Perangkat Daerah (UKPD) yang membutuhkan sumber daya manusia (SDM). Untuk itu rencananya,...

  • Kemenkeu Banyak Membutuhkan CPNS Baru

    Kementerian Keuangan mengaku jumlah pegawai negeri sipil (PNS) yang lulus pada seleksi CPNS tahun ini masih sangat kurang dari target. Kemenkeu berharap bisa dapat 700...

  • Diisukan Minta Suap BUMN, Golkar Bantah

     Sebanyak lima orang politisi Partai Golkar disebut-sebut terlibat dalam aksi meminta jatah para anggota dewan ke BUMN. Kelima politisi yang disebut menggunakan inisial itu ditulis...

  • PNS dilarang lakukan gratifikasi

    Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Republik Indonesia Bidang Gratifikasi Deputi Pencegahan Korupsi melakukan Sosialisasi Gratifikasi dan Pengenalan Program Pengendalian Gratifikasi di Pemko Medan. Sosialisasi ini mendapat...

  • BUMN Kecil pun Dipalak 10 Persen

    Menteri Negara Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Dahlan Iskan, mengungkapkan bahwa ada oknum anggota Dewan Perwakilan Rakyat RI meminta jatah 10 persen ke sebuah perusahaan...

  • Kuota CPNS 2013, 60 Ribu untuk Pelamar Umum

    Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN&RB) memberikan kuota CPNS 2013 dari pelamar umum sebanyak 60 ribu. Jumlah tersebut belum termasuk honorer kategori dua...

  • PNS Mantan Napi Korupsi Tak Layak Digaji

    Menteri Dalam Negeri (Mendagri) berencana menerbitkan Surat Edaran (SE) perihal perlunya para kepala daerah untuk berkomitmen dalam pencegahan dan pemberantasan korupsi, dengan tidak mengangkat pejabat...

  • Pengangkatan CPNS Honorer Akhir 2012

    Batas waktu bagi pemerintah untuk mengangkat seluruh tenaga honorer kategori 1 (TH K-1) semakin mepet. Sesuai amanah peraturan pemerintah, mereka wajib diangkat paling lambat akhir...

  • Bos BUMN harus beberkan DPR pemeras

     Koordinator BUMN Care Community meminta Direksi BUMN proaktif dan tidak takut untuk membeberkan nama-nama anggota DPR yang meminta “jatah” kepada BUMN, baik secara halus maupun...